P5 Tema : “Berekayasa dan Berteknologi dalam Membangun NKRI”

P5 Tema : “Berekayasa dan Berteknologi dalam Membangun NKRI”

Pelaksanaan : Kamis, 6 Juni 2024
Waktu : 08.00 - 10.00
Lokasi : Aula SMK NU Hasyim Asy'ari 2 Kudus

P5 adalah projek yang akan menemukan jawaban atas pertanyaan mengenai peserta didik dengan kompetensi seperti apa yang ingin dihasilkan oleh sistem pendidikan Indonesia.Projek tersebut dilakukan dengan menanamkan karakter pada pribadi peserta didik berdasarkan nilai-nilai pancasila.

Kompetensi P5 memperhatikan beberapa faktor yang dapat memberikan pengaruh, baik faktor internal atau faktor eksternal. Adapun contoh faktor internal yang diperhatikan adalah ideologi, sementara contoh dari faktor eksternal adalah tantangan di era digital.P5 berupaya menjadikan peserta didik sebagai penerus bangsa yang unggul dan produktif. serta dapat turut berpartisipasi dalam pembangunan global yang berkesinambungan.Visi Pendidikan Indonesia adalah mewujudkan Indonesia maju yang berdaulat, mandiri, dan berkepribadian melalui terciptanya pelajar Pancasila.

Koordinator

Bagikan :

Share on facebook
Share on twitter
Share on telegram
Share on whatsapp

Agenda Lainnya

Kamis, 6 Juni 2024
P5 Tema : "Berekayasa dan Berte...
00
Hari
00
Jam
00
Menit
00
Detik
Senin, 26 Februari 2024
Pra Uji Kompetensi Keahlian TJKT
00
Hari
00
Jam
00
Menit
00
Detik
Selasa, 29 Maret 2022
Merdeka Belajar
00
Hari
00
Jam
00
Menit
00
Detik